Pemerintah Kabupaten Lebak
Bekerja Dengan Hati

Kwartir Cabang Lebak Gelar Upacara Peringatan HUT Ke-61 Gerakan Pramuka

0 525

Lebak, – Bupati Lebak bersama Forkopimda, Sekretatis Daerah, serta Kepala OPD se-Kabupaten Lebak menghadiri Upacara Peringatan HUT Ke-61 Pramuka pada Sabtu, 20 Agustus 2022 di Alun-Alun Rangkasbitung.

Bertindak sebagai Inspektur Upacara, Bupati Lebak dalam amanatnya mengajak para anggota pramuka untuk terus mengabdi ditengah kondisi Pandemi yang masih terjadi. “Jadilah seorang Pramuka sejati yang tanpa pamrih menolong siapapun. Semoga kebaikan kita menjadi ladang amal untuk kita semua” ujar Bupati

Leave A Reply

LebakSiaga 112
Sarana
  
Moda Suara
  
Perbesar Teks
  
Perkecil Teks
  
Skala Abu - Abu
  
Kontras Tinggi
  
Latar Gelap
  
Latar Terang
  
Tulisan Dapat Dibaca
  
Garis Bawahi Tautan
  
Spasi Teks
  
Rata Tulisan
  
Animasi
  
Atur Ulang